Membuat dekorasi berbahan dasar janur (daun kelapa muda) bukanlah hal yang baru di Indonesia, untuk yang satu ini banyak dijumpai di bali sebagai elemen hiasan budaya maupun acara upacara adat, seperti halnya di Bali di pulau Jawa juga ada tradisi yang sama, kalau sekarang banyak di pakai sebagai pelengkap dalam upacara pernikahan.
membuat Dekorasi dari Janur (Ndekor) sering kita jumpai dalam acara resepsi pernikahan khususnya yang menggunakan adat jawa. Dalam pembuatanya diperlukan ketrampilan khusus atau orang yang sudah berpengalaman, bila tidak hasilnya pasti akan mengecewakan..., bahan yang digunakan adalah daun kelapa yang masih muda (janur) masih berwarna kuning kehijauan, di potong-potong dengan menggunakan pisau cutter atau pisau lain yang tajem baru di bentuk dengan menggunaka bantuan stapler (staples) untuk merangkai antara lembar janur yang satu dengan janur yang lainnya. dalam bentuk tertentu ada yang di modifikasi dengan menambahkan elemen bunga atau buah.
Media Sketch Book A5, Hi-Touch 0,28, Faber-Castell Watercolor Pencils
No comments:
Post a Comment